Laboraturium

VISI

Unggul dan terkemuka sebagai laboratorium berstandar Nasional yang berwawasan keislaman, keilmuwan, dan teknologi’”

MISI

  • Meningkatkan layanan laboratorium terpadu sebagai pusat kegiatan penunjang akademik/praktikum, penelitian dan pelayanan publik/pengujian bidang sains dan teknologi
  • meningkatkan kualitas sistem manajemen laboratorium terpadu berbasis kinerja untuk mencapai tri dharma perguruan tinggi

Tujuan

  1. Mengembangkan sumber daya laboratorium terpadu untuk peningkatan kualitas pelayanan praktikum, penelitian, pembelajaran dan pengembangan masyarakat
  2. Mengembangkan sumber-sumber pendanaan laoratorium yang berkelanjutan
  3. Pengembangan sistem manajemen Laboratorium yang sehat dan harmonis
  4. Mengembangkan kelembagaan laboratorium yang kuat dan dinamis serta meningkatkan kapabilitas dan kompetensi SDM

Motto

Tangguh, Tanggap, Tepat, Tulus Melayani

Sarana dan Prasarana

Laboraturium FUSA memiliki beberapa peralatan yang dapat digunakan oleh mahasiswa, yakni:

  1. Camera Foto DSRL
  2. Camera Video
  3. Handycam
  4. Komputer
  5. Lampu Flash
  6. Light Stand + Flash Holder + Payung Transparant